Hindari Kecanduan Gadget, Assyifa Peduli Gelar Sanlatif Anak
Sebanyak 350 peserta yang merupakan pelajar MDTA, SD, dan SDIT di Desa Tambakmekar mengikuti pelaksanaan Pesantren Kilat Kreatif (Sanlatif) yang digelar oleh Assyifa Peduli bersama Ummahat As-Syifa. Kegiatan ini dilaksanakan selama 3 hari, mulai 27-29 Maret, di Aula Mubarok As-Syifa. Sanlatif dengan tema “Meningkatkan Kualitas Anak dan Ibadah di Era Digital” ini, dikatakan Ketua Pelaksana, Efriani, S.Pd., memberikan pendidikan khusus […]